Tag: batman
-
Jika Aku Menjadi…
Tengah malam, bubaran bioskop. Lift antri. Tini dan Tono memutuskan turun lewat escalator yang sudah dimatikan. Tini: “Kalo aku jadi Batman, turun pake sepawat dia yang meliuk-liuk itu deh” Tono: “Kalo aku jadi Batman, mall-nya aku rubah jadi gua!”