Hidup

Konon katanya, hidup ini adalah sesi pembelajaran yang tiada henti. Dan konon katanya juga, pelajaran yang paling berharga adal belajar membuat kesalahan. Sebab dengan begitu, hidup akan mengajarkan hal lain yaitu memperbaiki kesalahan.

Semoga memang begitu adanya. Semoga.

2 responses to “Hidup”

  1. Masih pengen gw nyobain si macan kerah ini … Kira2 abis minum auman gw seperti apa yah 😀

  2. hahahaha… pasti gini: aaaawwwwllllll… r-nya jd pelat :))ntar lo klo pulang deh, kita cari bahannya

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: